Patroli Polsek Gegesik Dialogis dengan Karyawan SPBU

    Patroli Polsek Gegesik Dialogis dengan Karyawan SPBU

    CIREBON - Menciptakan rasa aman di pom bensin bayalangu kidul patroli polsek gegesik melaksanakan dialogis dan memberi himbauan kamtibmas terhadap karyawan pom bensin agar tetap waspada.

    Pada malam hari biasanya banyak pelaku kejahatan yang ingin menjalankan aksinya.serta mengingatkan kepada karyawan agar cctv tetap menyala untuk mengetahui situasi di sekitarnya, serta barangkali ada gangguan kamtibmas dan tindakan kriminalitaslainnya supaya melaporkan kepada unit patroli ataupun piket Polsek Gegesik, Kamis (1/06/2023).

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman melalui Kapolsek Gegesik AKP Suheryana mengatakan, bahwa untuk mencegah tindakan kriminalitas perlu adanya patroli dengan cara dialogis diantaranya ke obvit.

    "Masyarakat sebagai konsumen dan pihak pom bensin merasa terlayani oleh pihak POLRI sehingga tercipta situasi yang aman dan kondusif, " ungkapnya.

    kabupaten cirebon jawa barat jabar polresta polda polri
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Pangenan Sambang ke Desa Bendungan

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Talun Sambangi Tokoh...

    Berita terkait